Terkini! SIM Keliling Karawang, Tanggal 4-6 Maret 2023

- Sabtu, 4 Maret 2023 | 04:25 WIB
Lokasi Perpanjangan SIM keliling Karawang (Dok. Jaditau.id/Ipah)
Lokasi Perpanjangan SIM keliling Karawang (Dok. Jaditau.id/Ipah)

Jaditau.id - Informasi penting bagi masyarakat yang berada di Karawang, Jawa Barat, yang akan menggunakan layanan SIM Keliling Karawang, untuk 4-6 Maret 2023.

Sobat Jadi Tau dapat mengunjungi jadwal dan lokasi ini untuk tanggal 4-6 Maret 2023 pelayanan SIM Keliling Karawang yang telah disediakan oleh Polres Karawang.

Perlu Sobat Jadi Tau ketahui, layanan SIM Keliling Karawang untuk tanggal 4-6 Maret 2023 ini hanya dapat melayani permohonan perpanjangan SIM A dan C.

Baca Juga: Innalillahi! Terbawa Arus Sungai Saat Banjir, Seorang warga Cikampek Karawang Meninggal Dunia

Akan tetapi perpanjangan SIM ini, hanya bisa dilakukan sebelum masa berlakunya SIM habis. Namun, apabila masa berlaku SIM habis diberlakukan penerbitan seperti SIM baru.

Berikut ini layangan SIM Keliling Karawang untuk hari ini Sabtu dan Senin lusa.

Layanan SIM Keliling Karawang hari Sabtu, 4 Maret 2023 bertempat di Parkiran Mega Mall 09.00-12:00 WIB.

Untuk layanan SIM Keliling Karawang hari Minggu, 5 Maret 2023 layangan tersebut tidak beroperasi (libur).

Baca Juga: Viral di Medsos, Ibu-ibu di Karawang Gerebek Sebuah Warung Jual Obat-obat Terlarang

Dan untuk layanan SIM Keliling Karawang hari Senin, 6 Maret 2023 bertempat di Pos Lantas Dawuan 09.00-15:00 WIB.

Ketentuan masih mengacu pada Peraturan Pemerintah nomor 76 tahun 2020 tentang Jenis dan Tarif Atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang berlaku pada Polri.

Biaya perpanjangan tahun 2023 adalah Rp 80.000,- untuk perpanjangan SIM A, sedangkan Rp. 75.000,- untuk perpanjangan SIM C.

Baca Juga: Dua Pengedar Ganja di Karawang Berhasil Dibekuk, Satu Diantaranya Seorang Perempuan

Biaya perpanjangan itu belum termasuk dengan tes kesehatan dan tes psikologi. Bila sebelumnya tes kesehatan dan psikologi dilakukan di Satpas saat proses perpanjangan, kini tidak lagi.

Halaman:

Editor: David Kholik Sujana

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Baik Dimakan Saat Berbuka, Inilah 5 Manfaat Melon

Jumat, 24 Maret 2023 | 14:52 WIB
X