• Senin, 25 September 2023

Wajib Diketahui, 13 Ciri Ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kesehatan Mental

- Rabu, 25 Januari 2023 | 20:17 WIB
Ilustrasi - Ciri ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kesehatan Mental (Dok. Jaditau.id/Mikdad)
Ilustrasi - Ciri ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kesehatan Mental (Dok. Jaditau.id/Mikdad)

Jaditau.id - Sebenarnya, jika berbicara mengenai gangguan kesehatan mental, jenisnya banyak sekali. Beberapa yang umum terjadi adalah depresi, gangguan kecemasan, PTSD, OCD, dan psikosis.

Gangguan kesehatan mental ini hanya terjadi hanya pada suatu kelompok orang, misalnya postpartum depression yang hanya terjadi kepada perempuan setelah melahirkan. 

Meskipun jenisnya banyak, namun ada beberapa gejala yang dialami seseorang yang mengalami gangguan kesehatan mental.

Baca Juga: Banyak Orang Tidak Tahu, Inilah 6 Manfaat Daun Bawang Bagi Kesehatan Tubuh

Tak hanya itu saja, gangguan kesehatan mental juga bisa memengaruhi kesehatan fisik. 

Karena itulah mengapa orang dengan gangguan kesehatan mental sering mengeluhkan gejala yang mengganggu kehidupan dan pekerjaan sehari-hari mereka.

Dari sekian gejala, biasanya terjadi perubahan suasana hati, kepribadian, kebiasaan, dan penarikan diri dari lingkungan sosial. 

Berikut  ciri-ciri seseorang mengalami gangguan kesehatan mental:

1. Biasanya merasa sedih berkepanjangan, kadang tanpa sebab yang jelas.

2. Kemudian mati rasa atau tak peduli dengan lingkungan sekitar.

Baca Juga: Kisah 5 Makhluk Mitologi Ini Terdapat Dalam Al qur'an dan Hadis

3. Setelah itu merasa lelah yang signifikan, tidak berenergi, dan mengalami masalah tidur.

4. Terkadang sering marah berlebihan dan sangat sensitif.

5. Bahkan merasa putus asa dan tak berdaya.

Halaman:

Editor: Mikdad Dahri

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Quotes Bulan September Keren dan Inspiratif

Kamis, 31 Agustus 2023 | 17:53 WIB
X