Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik Ala Resep Makanan Enak

- Senin, 20 Maret 2023 | 22:49 WIB
Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik (Facebook Resep Makanan Enak)
Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik (Facebook Resep Makanan Enak)

Jaditau.id - Kita kali ini akan mengupas yaitu cara membuat makanan atau camilan dengan resep masakan "Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik" ala resep makanan enak yang bisa kalian coba di rumah.

Tentunya cara membuat makanan atau camilan resep masakan "Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik" ini ala resep makanan enak ini membuat kalian akan terus berinovasi kreatif dalam hal memasak.

Pastinya cara membuat makanan atau camilan ini dengan resep masakan "Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik" ala resep makanan enak sangatlah mudah sekali, asalkan kalian memperhatikan dan mengkuti langkah-langkahnya dibawah ini.

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini 3 Penyebab Utama Motor Susah Menyala di Pagi Hari

Ketika berkumpul bersama keluarga ataupun teman, hasil pembuatan makanan dari resep makanan enak "Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik" ini membuat suasana lebih seru.

Dijamnin, kerabat atau teman akan senang dengan ada makanan atau camilan "Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik" yang dihidangkan dan membuat suasana bertambah menyenangkan.

Lantas apa saja sih yang harus dipersiapkan cara membuat makanan atau camilan dengan resep masakan "Resep Kacang Telur Pedas Manis Gurih dan Unik" ala resep makanan enak ini? Ikuti langkah-langkahnya berikut ini.⁣

Baca Juga: Selain Sengatan Matahari, Inilah Penyebab Lain Cat Bodi Motor Cepat Pudar

Bahan:
• 600 gram kacang tanah kupas, sangrai, biarkan dingin dulu
• 2 butir telur
• 4 sdm margarin, sudah dicairkan
• 150 gram gula halus
• 6 siung bawang putih, haluskan
• 1/2 sdm garam
• 500 gram tepung terigu
• minyak goreng

Cara Membuat Kacang Telur Gurih Unik:

1. Campurkan telur, margarin, bawang putih, gula halus dan garam lalu kocok sampai rata.

2. Tuangkan 2 sdm adonan telur ke dalam kacang, aduk hingga rata. Gulingkan ke dalam wadah yang berisi tepung terigu, gunakan telapak tangan agar tidak lengket / saling menempel.

Baca Juga: Tol Cipularang KM 96-97 Rawan Kecelakaan, Benarkah Ulah Makhluk Gaib Kramat Gunung Hejo? Ini Penjelasannya

3. Gunakan saringan sambil diayak supaya tepung rata. Lakukan berulang dan bergantian telur dan tepung hingga 3-4 kali untuk menghasilkan ketebalan yang pas.

Halaman:

Editor: Ipah Hanipah

Sumber: Facebook Resep Makanan Enak

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X